Melukis Caping dengan tema “Keindahan Alam”

Melukis Caping dengan tema “Keindahan Alam”

Dilaksanakan pada tanggal 3 Oktober 2024. Kedua kegiatan ini bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran ekologis yang mendalam dengan merawat alam  dan memandang alam sebagai bagian dari ciptaan Allah yang harus dihormati, diakui, dan dicintai sebagaimana yang diteladani oleh Santo Fransiskus Asisi.

Dua kegiatan tersebut dirangkum dalam sehari menjadi “Art Day” yang dilakukan secara internal antar siswa SMP dan SMA St. Fransiskus Asisi Pontianak.